Lomba Potografi:Tambang Emas Rakyat

P1190643P1190575P1190573P1190583
Biasanya, pertambangan hanya milik segeilintir Pengusaha Besar dengan investasi asing, Perusahaan tersebut merusak hutan lalu resotasi areal konsesinya, Keuntungan tambang tak jelas untuk siapa? yang jelas Keuntungan tambang besar pindah ke Luar negeri atau kekantong pribadi Pengusaha kelas Kakap, disisi lain adanya “Tambang Rakyat” di hutan rakyat yang juga sulit untuk di kontrol, Katanya Hutan itu Milik Negara, sedangkan Negara milik Rakyat, Hingga akhirnya pemanfaatn hutan dilakukan oleh rakyat sekitar yang terhimpit dnegan kondisi ekonomi, Hutan akhirnya porak poranda, aturan sulit ditegakkan akibat aturan yang hanya tajam kebawah ( baca – untuk rakyat) tumpul ke atas dengan kata lain pengusaha besar tidak terkena sangsi hukum, sedangkan pertambangan rakyat ke jeratan hukum, Kodisi faktualnya adalah rakyat mencari sesuap nasi, secara lingkungan pertambangan rakyat di Indonesia turut memperburuk kondisi lingkungan sekitarnya, Perlu aturan main yang jelas terhadap pertambangan emas rakyat, agar hutan kita tetap lestari dan bermanfaat bagi masyarakat sekitar hutan.

Artikel yang diterbitkan oleh